Vertigo tergolong berbahaya dan sangat menyakitkan, akan tetapi Anda tidak perlu khawatir karena sudah ada obatnya. Akan tetapi, selain mengonsumsi obat, kita tentu perlu mengenal lebih jauh tentang penyakit yang satu ini. Berikut ini beberapa fakta seputar vertigo yang perlu diketahui.

Telinga sedang menyeimbangkan aliran
darah

Selama ini, kita mungkin mengenal telinga
sebagai alat untuk mendengar atau organ sistem pendengaran utama di tubuh kita.
Ya, telinga memang berfungsi untuk mendengar karena suara yang masuk ke dalam
telinga akan disampaikan ke otak dan direspon oleh anggota tubuh lainnya. Tapi,
bukan berarti tugas telinga hanya sekadar untuk mendengar saja, sebab adanya
gangguan pada telinga juga akan berdampak pada anggota tubuh lainnya.

Salah satu masalah yang akan terasa saat
telinga kita sedang tidak normal yakni pusing tujuh keliling atau vertigo.
Vertigo, bisa terjadi ketika telinga kita sedang berusaha menyeimbangkan aliran
darahnya. Hal ini bisa berdampak pada sistem keseimbangan tubuh kita, sehingga
wajar jika penderita vertigo akan kesulitan untuk berdiri karena tubuhnya yang
tidak lagi seimbang.

Berpotensi masalah jantung

Penderita vertigo, umumnya akan merasakan
rasa sakit yang luar biasa dahsyat pada area kepala. Rasa sakit tersebut bisa
berdampak pada kurangnya keseimbangan dan membuat tubuh tidak bisa berdiri
serta melakukan aktivitas sebagaimana mestinya. Tapi, tidak hanya dapat
menyebabkan masalah pada kepala saja, vertigo juga berpotensi memberikan
masalah pada jantung tubuh kita.

Pusing yang diderita oleh vertigo bukan
berarti ada masalah pada telinga saja. Lebih dari itu, rasa pusing tujuh
keliling tersebut juga bisa menjadi pertanda adanya masalah di jantung kita.
Ini disebabkan oleh pasokan darah yang tidak optimal ke bagian otak. Kurangnya
pasokan darah yang optimal berdampak pada rasa pusing yang luar biasa dahsyat
hingga akhirnya menyebabkan penderita kehilangan keseimbangan.

Mengenal fakta-fakta seputar vertigo sangat berguna untuk melakukan langkah pencegahan sekaligus melindungi Anda dari kondisi yang tidak nyaman saat vertigo menyerang. Akan tetapi, usahakan untuk selalu membaca info kesehatan lainnya seperti di link berikut www.guesehat.com/apa-saja-sih-gejala-vertigo-dan-bagaimana-cara-mengatasinya.  Selain itu, jangan lupa juga untuk beli folamil genio sebagai langkah antisipasi saat dibutuhkan.