Cara isi kuota Smartfren adalah hal yang cukup membingungkan bagi orang-orang yang baru pertama kali menggunakan provider Smartfren.  Kuota adalah hal yang cukup urgent bagi siapapun, apalagi anak muda. Internet dan media sosial memberi anak muda berbagai manfaat dan peluang untuk memberdayakan diri mereka dalam berbagai cara.

 Kaum muda dapat memelihara koneksi
sosial dan mendukung jaringan yang tadinya tidak dapat diakses termasuk
informasi-informasi penting Begitu sudah dibentuknya Komunitas dan interaksi
sosial oleh kaum muda kini berproses lebih kuat dan percaya diri dalam bersosialisai.
Jadi jangan heran jika kuota adalah hal yang cukup penting untuk anak muda.

Cara Isi Kuota Smarftren Via
Aplikasi My Smartfren

  1. Instal
    aplikasi
    MySmartfren di smartphone Anda
  2. Jika
    selesai install, maka bukalah aplikasi MySmartfren
  3. Masuklah ke aplikasi dan klik "Paket Saya"
  4. Di
    menu tersebut ada banyak sekali pilihan paket kuota dan Anda bisa memilih paket
    kuota Anda apakah mau memilih paket unlimited atau paket internet biasa.
  5. Setelah
    selesai memilih mana yang Anda inginkan, klik pilihan paket Smartfren yang Anda
    inginkan.
  6. Setelah
    mengklik, maka pulsa akan terpotong dan kuota Anda terisi.

Cara Isi Kuota Smarftren dengan
Voucher

  1. Belilah kuota voucher di konter-konter isi pulsa
  2. Gesek angka dengan menggunakan koin
  3. Setelah itu masukkan angka 16 digit itu ke aplikasi My
    Smartfren
  4. Buka aplikasi dan klik menu "isi ulang" kemudian masukkan
    16 digit angka

Cara Isi Kuota Smarftren dengan
Kode USD

Masih dengan voucher yang sama, namun kali ini caranya agak berbeda. Dengan
kode 16 digit pada voucher tersebut, maka Anda bisa menggunakan kode USD *999* dan
masukkan 16 digit angka lalu tekan #.

Bagaimana? Tidak begitu sulit bukan mengisi kuota Smartfren? Dengan operator jaringan Smarftren, maka Anda bisa menggunakan media sosial dan layanan jejaring seperti Facebook, Twitter, Instagram dan Snapchat sesuai yang Anda inginkan.